Kuisioner - Ayo Jawab! (Remaja dan Blogging)

Halo! Kali ini saya butuh bantuan teman-teman semuaa >< Berhubung ada tugas sekolah yang mengharuskan saya membuat kuisioner ini. Ini dia pertanyaannya :
1. Apa makna blogging untukmu?
2. Apa tujuan kamu blogging?
3. Apakah blogging mempengaruhi pelajaranmu?
4. Apa saja manfaat yang telah didapatkan dari blogging?
5. Seberapa seringkah kamu blogging?
6.Apa saja dampak positif dan negatif dari blogging yang kamu rasakan?
Buat blogger yang termasuk pelajar SMP/MTs/SMA/MA/SMK/sederajat silahkan dijawab pertanyaan ini dengan sukarela. Pertanyaan bisa dijawab dengan mengirimkan komentar dipostingan ini atau dengan mengirimkan saya email di afnilmi[at]rocektmail[dot]com
Dijawab ya dengan mencantukmkan nama, umur, asal, sekolah (sama kelas juga) dan alamat blog.
Terimakasih teman-teman sudah mau membantu saya dan ikut berpartisipasi. Saya mengucapkan terimkasih banyak bagi yang mau ikut berpartisipasi. ありがとう! Thanks a lot!

*NB : Mungkin dari kuisioner ini bakal aku bikin postingan juga :D

Comments

  1. waah.. sayangnya hanya untuk anak sekolahan ^^

    jadi gak bisa ikut ngisi nih , hehe...


    salam kenal afni.. ^_^

    ReplyDelete
  2. yah,..hanya untuk anak sekolah ya??
    hm,.. g bsa berpartisipasi deh,.
    salam kenal yua afnii ..
    ^^

    ReplyDelete
  3. Gua juga udah mahasiswa nih, hahaha...semangat ngerjain tugasnya ya

    ReplyDelete
  4. yaah,sayang bgt emak2 kyk gue gak bisa jawab.

    ReplyDelete
  5. Doakan tugasku selesai, hap hap! (ノ゚0゚)ノ~

    ReplyDelete
  6. 1. Apa makna blogging untukmu? >> rumah kedua
    2. Apa tujuan kamu blogging? >> belajar
    3. Apakah blogging mempengaruhi pelajaranmu? >> tidak, karena udah ngga sekolah #eh..
    4. Apa saja manfaat yang telah didapatkan dari blogging? >> tambah banyak temen meski sekedar dunia maya
    5. Seberapa seringkah kamu blogging? >> hampir tiap hari..
    6.Apa saja dampak positif dan negatif dari blogging yang kamu rasakan? >> Nothing..

    ReplyDelete
  7. yaahh..gue udah mahasiswa nih :D
    semoga cepat selesai aja ya tugasnyaa hehe :D

    ReplyDelete

Post a Comment

Popular Posts